• Lawan Obesitas, Dinkes Kepri Selenggarakan Pemeriksaan Fisik Pada Pegawai Pemprov Kepri

    Lawan Obesitas, Dinkes Kepri Selenggarakan Pemeriksaan Fisik Pada Pegawai Pemprov Kepri

  • Penyerahan Penghargaan dari KPPN Tanjung Pinang Tahun 2024 atas Kinerja Pelaksanaan Anggaran Terbaik III

    Penyerahan Penghargaan dari KPPN Tanjung Pinang Tahun 2024 atas Kinerja Pelaksanaan Anggaran Terbaik III

    Aula Gedung Kanwil DJPB Prov. Kepri, 24 Januari 2024

  • Penyerahan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) APBD Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2024

    Penyerahan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) APBD Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2024

    Aula Wan Seri Beni. Selasa, 02 Januari 2023

  • Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-59 Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-59 Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

  • Gubernur Kepri bersama Bupati Kabupaten Karimun Melakukan Audiensi Bersama Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin di Jakarta, Senin (9/10)

    Gubernur Kepri bersama Bupati Kabupaten Karimun Melakukan Audiensi Bersama Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin di Jakarta, Senin (9/10)

  • Pelatihan Komunikasi Antar Pribadi (KAP) Bagi Tenaga Kesehatan dalam Percepatan Pencegahan Stunting Angkatan I dan Angkatan II Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Pelatihan Komunikasi Antar Pribadi (KAP) Bagi Tenaga Kesehatan dalam Percepatan Pencegahan Stunting Angkatan I dan Angkatan II Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Bapelkes Batam, 11 - 17 September 2023

  • Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

    Tanjungpinang, 11 - 13 September 2023

  • Gubernur Ansar Sosialisasikan Pentingnya Cegah Anemia Bagi Remaja Putri

    Gubernur Ansar Sosialisasikan Pentingnya Cegah Anemia Bagi Remaja Putri saat berkunjung ke SMAN 1 Tanjungpinang.

  • Workshop Penguatan Peran, Tugas dan Fungsi Kader Posyandu di Kabupaten Bintan

    Workshop Penguatan Peran, Tugas dan Fungsi Kader Posyandu di Kabupaten Bintan.

    Bintan Pearl Beach Resort, Selasa, 25 Juli 2023.

  • Jambore Kader Posyandu Tingkat Kota Tanjungpinang

    Jambore Kader Posyandu Tingkat Kota Tanjungpinang

    Terminal Sei.Carang, Tanjungpinang

  • Koordinasi dan Evaluasi Bidang P2P Dalam Rangka Pelaksanaan Deteksi Dini, Preventif dan Respons Penyakit Tingkat Provinsi Semester I Tahun 2023

    Koordinasi dan Evaluasi Bidang P2P Dalam Rangka Pelaksanaan Deteksi Dini, Preventif dan Respons Penyakit Tingkat Provinsi Semester I Tahun 2023

    Tanjungpinang, 20-22 Juli 2023

  • Workshop Manajemen Program Infeksi Laten Tuberkulosis (LTB) Dan Terapi Pencegahan Tuberkulosis Tingkat Provinsi Kepulauan Riau  Batam, 03-07 Juli Tahun 2023

    Workshop Manajemen Program Infeksi Laten Tuberkulosis (LTB) Dan Terapi Pencegahan Tuberkulosis Tingkat Provinsi Kepulauan Riau.

    Batam, 03-07 Juli 2023

  • Sosialisasi Pemberdayaan Masyarakat Melalui Posyandu Holistik dan Terintegrasi Dalam Penanganan Stunting

    Sosialisasi Pemberdayaan Masyarakat Melalui Posyandu Holistik dan Terintegrasi Dalam Penanganan Stunting

  • Peletakan batu pertama (Ground Breaking) Pembangunan Gedung Rawat Inap Jiwa dan Perkantoran Rumah Sakit Khusus Jiwa dan Ketergantungan Obat (RSKJKO) Engku Haji Daud (EHD) Provinsi Kepulauan Riau di Tanjung Uban, Bintan.

    Peletakan batu pertama (Ground Breaking) Pembangunan Gedung Rawat Inap Jiwa dan Perkantoran Rumah Sakit Khusus Jiwa dan Ketergantungan Obat (RSKJKO) Engku Haji Daud (EHD) Provinsi Kepulauan Riau di Tanjung Uban, Bintan.

  • Penghargaan Kepada Provinsi Kepulauan Riau sebagai Provinsi Berkinerja Terbaik Dalam Penanganan COVID-19 di Wilayah Sumatera

    Penghargaan Kepada Provinsi Kepulauan Riau sebagai Provinsi Berkinerja Terbaik Dalam Penanganan COVID-19 di Wilayah Sumatera

Puskesmas Kota Tanjungpinang dengan Beragam Inovasinya terkait Pelayanan Kesehatan Tradisional

Apresiasi Direktur Yankestrad

Apresiasi Direktur Yankestrad terkait berbagai Inovasi di Puskesmas Kota Tanjungpinang

Berbagai Inovasi program pengobatan tradisional komplementer kini semakin diminati dan semakin berkembang dikalangan masyarakat, khususnya diwilayah kerja Puskesmas Tanjungpinang yang berkesempatan mendapatkan kunjungan dari Direktur Pelayanan Kesehatan Tradisional Kemenkes RI Dr. dr. Ina Rosalina, Sp.A(K), M.Kes, MH.Kes.

 

Kunjungan tersebut dilakukan pada hari rabu, tanggal 20 Maret 2019 tepat pada pukul 08.00 WIB yang didampingi oleh Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau dr. Hj. Sulastri, M.Si dan juga Kepala Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Tanjungpinang Rustam SKM, M.Si.

Wawancara TV Kepri terkait Kunjungan Direktur Yankestrad Kemenkes RI

Wawancara TV Kepri terkait Kunjungan Direktur Yankestrad Kemenkes RI

Dalam kunjungannya, Direktur Yankestrad mengapresiasikan sejumlah inovasi yang telah dilakukan oleh Puskesmas Kota Tanjungpinang tersebut, diantaranya program REHAT AJA yang merupakan kepanjangan dari Rabu SEHAT dengan Akupresur dan Jamu. Dimana kegiatan ini meliputi Gerakan Nasional Bugar dengan Jamu atau biasa disingkat menjadi Gernas Bude.

Sambutan oleh Rustam SKM M.Si Kepala Dinkes PPKB Kota Tanjungpinang kepada Direktur Yankestrad

Sambutan oleh Rustam, SKM, M.Si Kepala Dinkes PPKB Kota Tanjungpinang kepada Direktur Yankestrad

Puskesmas Kota Tanjungpinang juga memiliki TOGA (Taman Obat Keluarga) yang bernama TOGA PATMALA yang terletak di lantai 2 (dua) puskesmas beserta poli akupresur.

Tak hanya memiliki TOGA PATMALA, REHAT AJA dan GERNAS BUDE, Puskesmas Kota Tanjungpinang juga memiliki MAMA MUDA (Manajemen Terpadu Balita Sakit terIntegrasi dengan Asuhan, Akupresur dan Peningkatan Gizi). Dimana kegiatan ini lebih mengarah kepada pencegahan penyakit melalui Asuhan Mandiri Akupresur dirumah dan juga Sosialisasi mengenai minuman tradisional kepada anak yang kemudian diolah dalam bentuk jamu dan pudding.

Foto bersama Nakes Puskesmas Kota Tanjungpinang

Foto bersama Nakes Puskesmas Kota Tanjungpinang

Semua program ini dapat berjalan berkat kerjasama Tenaga Kesehatan Puskesmas Kota Tanjungpinang bersama dengan kader asuhan mandiri, sehingga saat ini terbentuk sudah tiga (tiga) kelompok asuhan mandiri binaan wilayah Puskesmas Kota Tanjungpinang diantaranya:

  1. Kelompok Asuhan Mandiri Sirih Merah
  2. Kelompok Asuhan Mandiri Temulawak
  3. Kelompok Asuhan Mandiri Lempuyang

Semoga dengan banyaknya Inovasi yang dimunculkan oleh Puskesmas Kota Tanjungpinang dapat membuka wawasan masyarakat setempat akan pentingnya pemanfaatan TOGA demi mengurangi penggunaan obat-obatan yang mengandung bahan kimia dan dapat menjadi motivasi bagi pelayanan kesehatan dipuskesmas lainnya untuk ikut mengembangkan pelayanan kesehatan tradisional.

 

*NS - Kestrad

Link Terkait

Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech